WARTA SULTENG, – Bulan , selain bulan proses menjalankan ibadah, juga menjadi berkah bagi pelaku usaha kuliner atau pedagang kuliner berbuka ().

Di , , salah satu hidangan yang menjadi favorit untuk berbuka puasa adalah Kue atau , yang namanya diambil dari bentuknya yang menyerupai perahu.

Kue Tetu memiliki tekstur lembut dan manis, dengan dua pilihan aren dan gula putih.

Salah satu pedagang takjil berbuka yang selalu ramai pembeli di Palu adalah pedagang Tetu Fresh di jalan Balai Kota Timur.

selali ramai karena memiliki keunggulan tersendiri dengan menyajikan kue secara langsung di depan pembeli.

Masih separuh hari puasa berjalan, pedagang kue Fresh Tetu sudah mulai sibuk untuk melayani warga yang memesan takjil lebih awal.

“Banyak warga yang datang lebih awal untuk menghindari kehabisan, sehingga harus mengisi daftar antrian pembelian yang kami sudah siapkan” kata Mohammad Reza, Owner dari Fresh Tetu belum lama ini.

Tetu Fresh menjadi salah satu tempat yang populer untuk membeli kue Tetu di Kota Palu, karena menyajikan kue secara langsung di depan pembeli, menjaga kebersihan dan kualitas produk dagangannya.

Bahan utama dalam pembuatan kue Tetu adalah daun pandan yang dibentuk menyerupai perahu. Kue Tetu menjadi salah satu menu favorit berbuka puasa bagi warga Kota Palu dan sebagian besar warga Pulau Sulawesi.

Proses pembuatan kue Tetu terbilang sederhana, hanya menggunakan santan dari buah kelapa pilihan dan sedikit tepung terigu untuk menciptakan tekstur lembutnya.

Kue kemudian dikukus selama 15 hingga 20 menit.Mohammad Reza, pemilik Tetu Fresh Palu, mengungkapkan bahwa mereka memulai usaha ini untuk mengatasi keluhan warga tentang kue Tetu yang basi.

“Dengan memasak secara langsung di depan pembeli ini menjadi daya tarik sendiri. Mungkin Fresh Tetu lah yang pertama mempunyai ide itu” ungkapnya.

Harga kue Tetu biasanya berkisar antara Rp.5.000 sampai Rp 6.000 setiap kemasan mikanya. setiap mika berisi tiga buah kue.

Kue ini paling banyak diminati saat bulan Ramadan, menjadi primadona di Kota Palu untuk pilihan berbuka puasa yang manis.(Od)